Post
Berita

Rakor Persiapan Pilkada Kab Banyumas dengan petugas pelayanan kecamatan

  Menjelang hari Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024, Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dindukcapil) Kabupaten Banyumas melakukan rapat koordinasi dalam jaringan dengan Kepala Seksi Pelayanan dan operator di seluruh Kecamatan di wilayah Kabupaten Banyumas. Rapat dipimpin langsung ole ...

Senin, 25 November 2024
Post
Berita

Percepatan Perekaman KTP Elektronik bagi Pemilih Potensial yang Belum Perekaman

Dengan hormat kami sampaikan bahwa dalam rangka dukungan terhadap Pemilihan Kepala Daerah Tahun 2024 Kabupaten Banyumas sebagaimana data Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Banyumas maka dalam rangka percepatan perekaman KTP Elektronik bagi pemilih potensial Non-KTP Elektronik (pemilih yang telah ...

Senin, 11 November 2024
Post
Berita

Survey Kepuasan Masyarakat terhadap Pelayanan Dindukcapil Banyumas

Hasil Pelaksanaan Survei Kepuasan Masyarakat terhadap Pelayanan Administrasi Kependudukan Dindukcapil Kabupaten Banyumas periode Semster II Tahun 2024 yang dilaksanakan 1 juli 2024 s/d 31 Oktober 2024 melalaui pengisian di Aplikasi susanmas oleh pengguna layanaan administrasi kependudukan yang datan ...

Kamis, 07 November 2024
Post
Berita

Pemilihan Gubernur dan wakil gubernur Jawa Tengah serta Bupati dan wakil Bupati Banyumas

Mari gunakan hak pilih Anda dalam Pemilihan pada tanggal 27 November 2024. Pada hari tersebut, masyarakat Jawa Tengah akan memilih: Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Tengah: Pilihan untuk menentukan pemimpin tertinggi di provinsi yang akan bertanggung jawab atas berbagai kebijakan dan pembanguna ...

Senin, 04 November 2024
Post
Berita

Pelayanan Publik melalui Mall Pelayanan Publik (MPP) Keliling di Gedung Aula Kecamatan Pekuncen

Pada hari Jumat, 11 Oktober 2024, diadakan kegiatan Pelayanan Publik melalui Mall Pelayanan Publik (MPP) Keliling yang berlangsung di Gedung Aula Kecamatan Pekuncen. Kegiatan ini mencakup berbagai layanan administrasi kependudukan, seperti perekaman Kartu Identitas Anak (KIA), pengurusan ...

Senin, 14 Oktober 2024
Post
Berita

Pemantauan Jabatan Fungsional Pranata Komputer dari Kominfo

Dalam rangka menindaklanjuti Surat Edaran Sekretariat Daerah Kabupaten Banyumas Nomor: 0008/3572/TAHUN/2024 tentang Percepatan Pengembangan SPBE Kabupaten Banyumas dan sekaligus sebagai Instansi Pembina Jabatan Fungsional Pranata Komputer di Kabupaten Banyumas, maka Dinas Komunikasi dan Informatika ...

Senin, 14 Oktober 2024
Post
Berita

Dindukcapil Banyumas mendukung kegiatan MPP keliling di Kecamatan Pekuncen

Hari ini, Jumat, 11 Oktober 2024, telah dilaksanakan kegiatan Pelayanan Publik melalui Mall Pelayanan Publik (MPP) Keliling di Gedung Aula Kecamatan Pekuncen. Kegiatan tersebut mencakup berbagai layanan administrasi kependudukan, seperti perekaman Kartu Identitas Anak (KIA), pengurusan Akta ...

Jumat, 11 Oktober 2024
Post
Berita

Sidak Pj Bupati Banyumas ke Dindukcapil Kab Banyumas

Pada hari ini, Selasa, 8 Oktober 2024, Penjabat (Pj) Bupati Banyumas, Iwanuddin Iskandar, melakukan inspeksi mendadak (sidak) ke Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Banyumas. Sidak ini dilakukan dengan tujuan untuk memantau secara langsung proses pelayanan publik yang sedang ...

Selasa, 08 Oktober 2024
Post
Berita

Sosialisasi Pengelolaan Data Gender dan Anak Kabupaten Banyumas

Kegiatan Sosialisasi Pengelolaan Data Gender dan Anak Kabupaten. Banyumas pada hari Rabu 25 September 2024 di DPPKBP3A kabupaten Banyumas. Acara di selenggarakan dalam rangka sosialisasi tugas dan tujuan petugas pengelolaan data gender dan anak di Kabupaten Banyumas. Kemudian ditempat lain di hari ...

Rabu, 02 Oktober 2024
Post
Berita

In House Training Dindukcapil Banyumas di Baturraden

Pada Hari Sabtu, 21 September 2024 semua karyawan dan karyawati di Lingkungan Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Banyumas melaksanakan In House Training “ dengan Tema Meningkatkan Ketrampilan/kemampuan berbicara secara spontan dan responsif di lingkungan kerja Dinas Kependudukan ...

Rabu, 02 Oktober 2024